Renungan Pagi: Tak Ada Kusut yang Tak Selesai, Tak Ada Keruh yang Tak Jernih

datariau.com
1.151 view
Renungan Pagi: Tak Ada Kusut yang Tak Selesai, Tak Ada Keruh yang Tak Jernih
Ilustrasi

DATARIAU.COM - Tak seorangpun dapat kembali ke masa lalu dan memulai segalanya dari awal. Namun kita bisa memulai segalanya hari ini untuk sebuah akhir yang indah.

RENUNGAN PAGI…

“Tak ada kusut yang tak selesai dan tak ada keruh yang tak jernih.”

Begitu kata pepatah melayu.

"Asal kemauan kuat, maka jalan akan terang."

Tak seorangpun dapat kembali ke masa lalu dan memulai segalanya dari awal.

Namun kita bisa memulai segalanya hari ini untuk sebuah akhir yang indah.

Selamat datang hari baru.

Hari untuk menyusun segalanya dari awal.

Selamat datang hari baru..

Berlarilah sebelum kafilah awwabiin berlalu.

📝Catatan:
awwabin = orang-orang yang kembali pada Allah
Subahanahu wa Ta'ala.

Penulis
: Aan Chandra Thalib El-Gharantaly
Editor
: Riki
Sumber
: Sobat Muslim
JIKA MENEMUKAN BERITA KAMI TIDAK SESUAI FAKTA, SEGERA HUBUNGI 0813 3966 1966 (Chat WhatsApp Only)