Wartawan Polda Riau Diajak Lomba Menembak, Ini Para Pemenangnya

datariau.com
1.494 view
Wartawan Polda Riau Diajak Lomba Menembak, Ini Para Pemenangnya

Dalam lomba yang dibagi dua kategori tersebut, Peraih Juara kategori Pemred yakni Juara I diraih Anto Badai (Ketua IJTI) dengan jumlah score 75, Juara II Del Fadilah (Kepala Biro Kompas TV) dengan jumlah score 74 dan juara III Firman Agus (Pemred Riau Pos) dengan Jumlah score 47.

Sementara di kategori Jurnalis sebagai juara I Bintang dari Media Cakaplah dengan jumlah score 82, juara II Purwanto dari Media Ceria TV dengan jumlah score 79 dan juara III Khairul Amri dari Media Riau24 dengan jumlah score 77. (den)

JIKA MENEMUKAN BERITA KAMI TIDAK SESUAI FAKTA, SEGERA HUBUNGI 0813 3966 1966 (Chat WhatsApp Only)