BKN- ANRI Sepakati Sinergi Kearsipan & Manajemen ASN Nasional Berbasis Digital

Samsul
540 view
BKN- ANRI Sepakati Sinergi Kearsipan & Manajemen ASN Nasional Berbasis Digital

Di samping itu, Sekretaris Utama ANRI, Rini Agustiani, turut menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada BKN atas penetapan manajemen talenta di lingkungan ANRI. Ia optimis bahwa penetapan ini ini berdampak positif terhadap pengelolaan talenta dan pengembangan karier ASN yang berbasis sistem merit dan kompetensi di ANRI.

Apresiasi ini juga datang dari Kepala Biro Kepegawaian dan Umum, ANRI Poppy Alia, yang menilai peran penting BKN dalam memberikan arahan, dukungan, serta penguatan kebijakan pengelolaan ASN di lingkungan ANRI. Ia juga menegaskan komitmen ANRI untuk mengimplementasikan sistem merit secara konsisten.(ril)
Editor
: Samsul Bahri
JIKA MENEMUKAN BERITA KAMI TIDAK SESUAI FAKTA, SEGERA HUBUNGI 0813 3966 1966 (Chat WhatsApp Only)