Kapolsek Minta Kesadaran Pedagang dan Pengujung Patuhi Prokes Covid-19

Samsul
394 view
Kapolsek Minta Kesadaran Pedagang dan Pengujung Patuhi Prokes Covid-19

BAGANBATU, datariau.com - Kapolsek Bagan Sinembah gencar Sosialisasi Adapatasi Kebiasaan Baru dan penertiban keramaian bagi pengujung pasar di pajak lama agar memakai masker, mencuci tangan dan distancing sosial (jaga jarak) guna melindungi dan menghindari covid-19, Jumt (22/10/2021).

Demikian disampaikan Kapolres Rohil AKBP Nurhadi Ismanto SH SIK melalui Kapolsek Bagan Sinembah Kompol Indra Lukman Prabowo SH SIK dan didampingi Kasi Humas Polsek Bagan Sinembah Aiptu Martin Zebua kepada datariau.com.

Kapolsek menjelaskan, giat dilaksanakan bertujuan agar masyarakat tetap sadar pentingnya mematuhi Protokoler kesehatan agar terhindar dari penularan virus covid.

"Selama giat berlangsung, situasi terdapat dalam keadaan aman dan kondusif. Diharapkan masyarakat taat prokes selama pendemi ini," harap Polsek.

Penulis
: Samsul
Tag:Rohil
JIKA MENEMUKAN BERITA KAMI TIDAK SESUAI FAKTA, SEGERA HUBUNGI 0813 3966 1966 (Chat WhatsApp Only)